Data Indeks Harga Konsumen (CPI) AS Dan Komentar Pejabat Fed Mendukung Harga Emas Melonjak

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 11 Januari adalah 912,43 ton, dengan penurunan sebesar 1,16 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 5,21 ton pada bulan ini

Pada hari Kamis, Amerika Serikat mengumumkan bahwa Indeks Harga Konsumen (CPI) Desember 2022 naik 6,5% dibandingkan dengan tahun sebelumnya, diperkirakan 6,5%, dan nilai sebelumnya adalah 7,1%; dibandingkan dengan bulan sebelumnya turun sebesar 0,1% , penurunan bulanan terbesar sejak April 2020, diperkirakan turun 0,1%, dari nilai sebelumnya naik 0,1%.

Suku bunga front-end turun tajam setelah data indek harga konsumen(CPI) menunjukkan perlambatan inflasi, dan juga memberikan ruang bagi Fed untuk mengurangi kenaikan suku bunga; dan komentar Harker juga mendukung langkah tersebut.

Setelah berita dirilis, kontrak swap menunjukkan bahwa Federal Reserve diperkirakan akan menaikkan suku bunga setidaknya 25 basis poin pada pertemuan berikutnya dari 31 Januari hingga 1 Februari, dan ada kemungkinan kecil akan menaikkan suku bunga sebesar 50 basis poin, pasar menyisaratkan bahwa ada kemungkinan kecil tidak akan ada kenaikan suku bunga sama sekali pada pertemuan 21-22 Maret. Dipengaruhi oleh hal tersebut, imbal hasil obligasi AS turun dan dolar AS melemah secara keseluruhan, sehingga membuat emas lebih menarik bagi pemegang mata uang lainnya. Harga emas naik lebih dari 1% pada hari Kamis, sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.901,37/ons, dan level terendah diposisi $1.872,77/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1896,55/ons.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic berada dilevel tinggi. Pada grafik 4 jam, harga emas melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke atas, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1892.9-1898.9, terapkan stop loss di 1887.9, target di 1902.9-1908.9, level resistansi: 1913.9, level support: 1887.9.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic sedang membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 23.17-23.58, terapkan stop loss di 23.07, target di 23.68-24.07, level resistansi: 24.71, level support: 22.97.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

10:00 Neraca perdagangan China Bulan Desember

15:00 Tingkat PDB Bulanan Untuk Tiga Bulan Inggris Bulan November

15:45 Indeks Harga Konsumen (CPI) Prancis Bulan Desember

17:00 Tingkat Pertumbuhan PDB Tahunan Jerman Tahun 2022

18:00 Neraca Perdagangan Zona Euro Bulan November Setelah Disesuaikan Secara Musiman

18:00 Produksi Industri (MoM) Zona Euro Bulan November

21:30 Indeks Harga Impor (Mom) AS Bulan Desember

23:00 Ekspektasi Tingkat Inflasi Satu Tahun AS Pada Januari, Nilai Awal Indeks Kepercayaan Konsumen Universitas Michigan AS Bulan Januari

23:20 Pidato Fed Harker Membahas Tentang Tren Ekonomi

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Menjelang Data Indeks Harga Konsumen (CPI) AS Emas Terjadi Sebagian Aksi Ambil Untung

Analisis Fundamental: 

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 11 Januari adalah 912,43 ton, dengan penurunan sebesar 1,16 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 5,21 ton pada bulan ini

The New York Times melaporkan pada hari Rabu bahwa Presiden Fed Boston Collins mengatakan beliau lebih mengharapkan kenaikan suku bunga 25 poin pada pertemuan berikutnya. Laporan indek harga konsumen AS akan diawasi ketat setelah Federal Reserve memperlambat laju kenaikan suku bunga menjadi 50 basis poin pada bulan Desember setelah menaikkan suku bunga empat kali berturut-turut sebesar 75 basis poin.

Para investor memperkirakan ada peluang 77% Fed akan menaikkan suku bunga utamanya sebesar 25 basis poin menjadi 4,50%-4,75% di bulan Februari, dan yakin suku bunga akan mencapai puncaknya di 4,92% pada bulan Juni.

Para investor telah  siap untuk data inflasi AS yang mungkin dapat memengaruhi jalur kebijakan Fed, dengan pedagang berjangka jangka pendek ada sebagian aksi ambil untung menjelang laporan Indeks Harga Konsumen. Harga emas stabil setelah mencapai level tertinggi delapan bulan pada hari Rabu, sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.886,46/ons, dan level terendah diposisi $1.866,94/ons pada sesi perdagangan harian, pada sesi emas spot ditutup pada $1.875,19/ons.

Strategi Investasi Hari Ini: 

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, harga emas tertekan di middle band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1873.6-1879.6, terapkan stop loss di 1868.6, target di 1883.6-1889.6, level resistansi: 1894.6, level support: 1868.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak mengarah ke bawah, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak mengarah ke bawah,, Stochastic sedang membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 23.57-23.98, terapkan stop loss di 24.08, target di 23.08-23.47, level resistansi: 24.19, level support: 22.53.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini: 

09:30 Indeks Harga Konsumen (CPI)(YoY) China Bulan Desember

21:30 Indeks Harga Konsumen (CPI)(MoM&YoY) AS Bulan Desember

21:30 Jumlah Orang Yang Mengajukan Tunjangan Pengangguran Mingguan AS Hingga7 Januari

21:45 Fed Harker berbicara tentang prospek ekonomi AS

00:30 AM, Pidato Fed Bullard 

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Menjelang Data Indeks Harga Konsumen (CPI) AS Harga Emas Bertahan Di Level Tinggi

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 10 Januari adalah 914,17 ton, dengan penurunan sebesar 1,16 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55 ton pada bulan ini

Bank Dunia memangkas prakiraan pertumbuhan 2023 tingkat mendekati resesi untuk banyak negara karena dampak kenaikan suku bunga bank sentral yang internsif, perang Rusia di Ukraina berlanjut dan mesin ekonomi utama dunia kehilangan tenaga.

China mencabut pembatasan COVID-19 dan dengan cepat membuka kembali perbatasannya, meningkatkan aset dan mata uang berisiko, terutama yang terkait dengan China; dan daya tarik aset lindung nilai dolar AS menurun.

Pada hari Selasa, Ketua Federal Reserve AS Powell gagal memberikan informasi yang lebih jelas jalur pengetatan, serta harapan perlambatan laju penurunan suku bunga AS dan melemahnya dolar AS, emas berfluktuasi naik tipis.

Pada saat ini pasar sedang menunggu data inflasi AS untuk menunjukan penguatan ekspektasi kenaikan suku bunga. Pada hari Selasa, harga emas bertahan mendekati level tertinggi delapan bulan, harga emas sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.880,56/ons, dan level terendah diposisi $1.867,69/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1.876,67/ons.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic berada dilevel tinggi. Pada grafik 4 jam, harga emas mengarah ke atas, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke atas, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1870.9-1876.9, terapkan stop loss di 1865.9, target di 1880.9-1886.9, level resistansi: 1891.9, level support: 1865.9.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 23.82-24.22, terapkan stop loss di 24.32, target di 23.32-23.72, level resistansi: 24.38, level support: 22.81.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

23:30 Perubahan Persediaan Minyak Mentah AS EIA Minggu Lalu

01:00 EIA AS Merilis Laporan Prospek Energi Bulanan Jangka Pendek

02:30 Menteri Keuangan AS Yellen mengadakan pertemuan bilateral dengan Wakil Perdana Menteri dan Menteri Keuangan Kanada Chrystia Freeland

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Berita Negatif Memicu Lonjakan Kolektif Pada Logam Mulia

Analisis Fundamental: 

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 07 Januari adalah 915,32 ton, dengan penurunan sebesar 1,45 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55 ton pada bulan ini

pada hari Jumat, data ekonomi AS melaporkan adanya penambahan sebesar 223.000 pekerjaan bulan lalu, sedikit lebih banyak dari 200.000 pekerjaan yang diharapkan oleh para ekonom yang disurvei oleh Dow Jones. Namun, pertumbuhan upah kerja lebih lemah dari yang diharapkan, naik sebesar 0,3% untuk bulan tersebut, dibandingkan dengan perkiraan ekonom sebesar 0,4%.

Pada data lainnya, menunjukkan bahwa indikator sektor jasa AS secara tak terduga menyusut pada akhir 2022, dengan ukuran aktivitas bisnis dan jumlah pesanan turun tajam. Jika hal ini terus berkelanjutan, diperkirakan akan memicu kekhawatiran tentang prospek permintaan.

Data tersebut meningkatkan beberapa harapan bahwa the Fed mungkin kurang agresif dalam memerangi inflasi. Data Ketenagakerjaan Non-Pertanian (NFP) menunjukan kenaikan terkecil dalam dua tahun dan data ketenagakerjaan berkinerja baik, tetapi tidak terlalu kuat hingga dapat mendorong Fed untuk lebih agresif dalam tugasnya memperketat kebijakan moneter. data indeks jasa ISM turun ke 49,6 pada bulan Desember, Salah satu data negatif yang mendukung harga emas. Selain itu, penurunan imbal hasil obligasi AS dan dolar AS yang lebih lemah juga menjadi salah satu faktor.

Pada hari Jumat, harga emas ditutup naik, mencatat kenaikan untuk minggu ketiga berturut-turut. Harga emas sempat mencapai level tertinggi di posisi $1,869.69/ons dan level terendah di posisi $1,830.06/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir, emas spot ditutup pada $1,865.68/ons.

Strategi Investasi Hari Ini: 

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic berada di level tinggi. Pada grafik 4 jam, harga emas melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke atas, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi naik untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli di harga rendah, disarankan Beli di 1865.6-1871.6, terapkan stop loss di 1860.6, target di 1875.6-1881.6, level resistansi: 1886.6, level support: 1860.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak mengarah ke atas, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual di harga tinggi, disarankan Jual di 24.10-24.50, terapkan stop loss di 24.60, target di 23.60-24.00, level resistansi: 24.73, level support: 23.18.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini: 

17:30 Indeks Keyakinan Investor Sentix Zona Euro bulan Januari

18:00 Tingkat Pengangguran Zona Euro bulan November

21:00 Indeks Keyakinan Ekonomi Nasional Kanada hingga 06 Januari

21:30 Izin Bangunan (MoM) Kanada bulan November

23:00 Indeks Tren Ketenagakerjaan Conference Board AS bulan Desember

Pasar Jepang Ditutup untuk Liburan Nasional

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Berita Baik Dan Buruk Beragam Logam Mulia Anjlok

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 31 Desember adalah 916,77 ton, dengan penurunan sebesar 0, 87 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55 ton pada bulan ini

Jumlah pekerjaan ADP yang diumumkan oleh Amerika Serikat pada hari Kamis meningkat sebesar 235.000, yang diperkirakan meningkat sebesar 150.000 dan nilai sebelumnya meningkat sebesar 127.000; jumlah klaim pengangguran awal dirilis minggu lalu turun ke level terendah tiga bulan, sementara tingkat PHK turun 43 persen pada bulan Desember, menunjuk pasar tenaga kerja yang ketat.

Proyeksi ekonomi yang dirilis oleh staf Fed pada pertemuan bulan lalu menunjukkan bahwa tindakan anti-inflasi dapat berlangsung lebih lama dari yang diperkirakan. Beberapa pejabat Fed pada hari Kamis menegaskan kembali bahwa mereka akan terus bertindak untuk membawa inflasi kembali ke target 2%, namun Presiden Fed St. Louis James Bullard mengatakan tahun 2023 akhirnya mungkin akan bisa meredakan inflasi.

Karena komentar hawkish dari sebagaian pejabat Fed, serta data ADP klaim awal yang kuat, ekspektasi bahwa kenaikan suku bunga akan berlangsung lebih lama, dengan hal ini telah meningkatkan indeks dolar dan memberikan tekanan pada harga emas. Tetapi pejabat Fed mengatakan bahwa Inflasi akan menurun pada tahun 2023, harga emas ditutup turun tipis.

Harga emas sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.858,86/ons,  dan level terendah di posisi $1.824,92/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1.832,75/ons.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas berkoreksi, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke bawah, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1829.6-1835.6 terapkan stop loss di 1824.6, target di 1839.6-1845.6, level resistansi: 1850.6, level support: 1824.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak melebar, Stochastic berada dilevel rendah. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak mengarah kebawah, Stochastic membentuk DeathCross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 23.40-23.80, terapkan stop loss di 23.90, target di 22.90-23.30, level resistansi: 23.98, level support: 22.34.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

18:00 Indeks Harga Konsumen (CPI) Desember Zona Euro

18:00 Nilai Akhir Indeks Kepercayaan Konsumen Zona Euro Bulan Desember

18:00 Indeks Sentimen Ekonomi Zona Euro Bulan Desember

18:00 Penjualan Ritel (MoM) Zona Euro Bulan November

21:30 Perubahan Jumlah Tenaga Kerja Kanada Bulan Desember

21:30 Ketenagakerjaan Non-Pertanian AS Bulan Desember setelah disesuaikan secara musiman

23:00 Indeks Manajer Pembelian (PMI) Non-Manufaktur AS Bulan Desember

23:00 Pemesanan Pabrik (MoM) AS Bulan November

00:15 AM, Gubernur Fed Cook membahas prospek inflasi

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Harga Emas Tetap Naik Tajam Meskipun Risalah Fed Menyatakan Dengan Jelas

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 31 Desember adalah 917,64 ton, dengan penurunan sebesar 0,87 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55 ton pada bulan ini

Pada pertemuan yang digelar 13-14 Desember, para pejabat Federal Reserve mengakui bahwa mereka telah membuat “kemajuan signifikan” selama setahun terakhir dalam menaikkan suku bunga yang cukup untuk menurunkan inflasi, risalah tersebut menunjukkan.

Para pejabat The Fed “Sebagian besar peserta menekankan perlunya mempertahankan fleksibilitas dan opsionalitas ketika memindahkan kebijakan ke sikap yang lebih ketat,”kata risalah tersebut.” Hal tersebut menunjukkan para pejabat mungkin siap untuk kembali ke kenaikan 25 poin persentase pada 31 Januari hingga 1 Februari, tetapi juga tetap terbuka untuk tingkat “terminal” yang lebih tinggi dari yang diantisipasi jika inflasi tinggi berlanjut. Meskipun risalah rapat Federal Reserve memperjelas bahwa suku bunga akan terus naik dan tidak akan ada penurunan suku bunga pada tahun 2023, tetapi harga emas masih tetap sangat stabil.

Indeks dolar AS turun pada hari Rabu, membuat emas lebih murah bagi investor dari luar negeri, sementara imbal hasil obligasi jangka 10 tahun sedikit lebih tinggi pada perdagangan harian.

Harga emas bertahan di dekat level tertinggi tujuh bulan perdagangan harian, sementara logam mulia lainnya bervariasi. Harga emas naik sebesar 1,4% hingga mencapai diposisi $1.864,96/ons, level tertinggi sejak 13 Juni tahun lalu, pada sesi akhir ditutup naik sebesar 0,85% diposisi $1.854,42/ons.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, harga emas menembus upper band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas mengarah keatas, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1852.6-1858.6, terapkan stop loss di 1847.6, target di 1862.6-1868.6, level resistansi: 1873.6, level support: 1847.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, harga perak berada dibawah lower support pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 1 jam, harga perak bergerak di bawah middle band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 23.94-24.34, terapkan stop loss di 24.44, target di 23.44-23.84, level resistansi: 24.53, level support: 22.53.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

09:45 Indeks Manajer Pembelian (PMI) Jasa Caixin China Bulan Desember

18:00 Indeks Harga Produsen (PPI) (MoM) Zona Euro November

20:30 Jumlah Pengurangan Tenaga Kerja Challenger Bulan Desember

21:15 Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian ADP AS Bulan Desember

21:30 Jumlah Klaim Pengangguran Awal AS Hingga Tanggal 31 Desember

21:30 Neraca perdagangan AS Bulan November

22:45 Nilai Akhir Indeks Manajer Pembelian (PMI) Markit Jasa AS Bulan Desember

23:00 Indeks Tekanan Rantai Pasokan Global Fed New York AS Bulan Desember

24:00 Persediaan minyak mentah EIA Mingguan AS Hingga Tanggal 30 Desember

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Harga Emas Dan Perak Masih Mencatat Kenaikan Walaupun Dolar AS Melonjak

Analisis Fundamental: 

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 31 Desember adalah 917,64 ton, dengan penurunan sebesar 0,87 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55  ton pada bulan ini

Indeks dolar AS naik lebih dari 1 persen pada hari Selasa, merugikan komoditas berdenominasi dolar dan membuatnya lebih mahal untuk pembeli dari luar negeri. Pasar obligasi AS sebagian besar lebih rendah secara keseluruhan, dengan imbal hasil obligasi jangka 10 tahun turun 8,6 basis poin menjadi 3,745%.

Imbal hasil obligasi jangka satu bulan naik dua basis poin menjadi 4,024%, sedangkan jangka 30 tahun turun 9,4 basis poin menjadi 3,844%. Selisih antara imbal hasil jangka dua tahun dan jangka 10 tahun, melebar hingga hampir -70 basis poin, dan ini menandakan perkiraan resesi.

Dolar AS yang lebih kuat membebani harga, akan tetapi harga emas turun masih tetap naik, karena para investor mengalihkan perhatian mereka ke penurunan imbal hasil obligasi AS, sementara pembelian daribank sentral China memicu harapan para investor, dan ada sebagian bank sentral mungkin akan menambah proporsi cadangan emas.

Harga emas sempat mencapai level tertinggi di posisi $1.849,79/ons, dan level terendah di posisi $1.823,46/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1.839,24/ons.

Strategi Investasi Hari Ini: 

Pada grafik harian emas, harga emas menembus upper band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk GoldenCross. Pada grafik 4 jam, harga emas mengarah keatas, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1833.9-1839.9, terapkan stop loss di 1828.9, target di 1843.9-1849.9, level resistansi: 1854.9, level support: 1828.9.

Pada grafik harian perak, harga perak tertekan di upper band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 1 jam, harga perak bergerak di bawah middle band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 24.13-24.53, terapkan stop loss di 24.63, target di 23.63-24.03, level resistansi: 24.80, level support: 23.11.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini: 

17:00 Nilai akhir Indeks Manager Pembelian (PMI) Jasa Zona Euro Bulan Desember

23:00 Indeks Manager Pembelian (PMI) Manufaktur ISM AS Bulan Desember

03:00 Hasil Rapat FOMC Bulan Desember

05:30 Persediaan Minyak Mentah API Mingguan AS Hingga Tanggal 30 Desember

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Harga Emas Masih Tetap Naik Meskipun Relatif Sepi Dari Data Fundamental

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 28 Desember adalah 917,64 ton, dengan kenaikan sebesar 0,87 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 9,55 ton pada bulan ini

Selama dalam setahun lalu, pada awal krisis Ukraina, harga emas telah mendekati level tertinggi sepanjang masa lebih dari $2.000 pada tahun 2020 ketika negara-negara di seluruh dunia sedang melakukan lockdown.

Tetapi kenaikan suku bunga besar-besaran dari Federal Reserve pada tahun 2022 telah sangat melemahkan kinerja tradisional emas sebagai aset lindung nilai terhadap inflasi. Dolar naik ke level tertinggi 20 tahun pada tahun lalu, sehingga melemahkan permintaan untuk emas aset berdenominasi dolar AS; Data inflasi, yang menunjukkan harga mulai sedikit mereda, dan mendorong kenaikan emas di pasar dan juga sebagian faktor untuk harga emas rebound.

Harga emas naik Jumat lalu, mencatat kinerja kuartalan terbaiknya sejak Juni 2020. Harga emas sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.825,78/ons, dan level terendah diposisi $1.813,19/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1.823,96/ons. Fundamental relatif sepi minggu lalu, tetapi emas spot masih tetap naik sebesar 1,41%.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas bergerak melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek. Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1825.6-1831.6, terapkan stop loss di 1820.6,

target di 1835.6-1841.6, level resistansi: 1846.6, level support: 1820.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 24.22-24.63, terapkan stop loss di 24.73, target di 23.73-24.12, level resistansi: 24.81, level support: 23.20.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

16:55 Tingkat Pengangguran Jerman Bulan Desember Setelah Disesuaikan Secara Musiman

17:30 Indeks Manajer Pembelian (PMI) Manufaktur Markit/CIPS Inggris Bulan Desember

23:00 Belanja Konstruksi (MoM) AS Bulan November

Pasar Jepang Ditutup Sepanjang Hari Libur

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Data Negatif Mendorong Dolar AS Turun  Logam Mulia Rebound

Analisis Fundamental:

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 38 Desember adalah 918,51 ton, dengan kenaikan sebesar 5,50 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 10,42 ton pada bulan ini

Pada hari Kamis, klaim pengangguran awal AS naik 9.000 menjadi 225.000 setelah disesuaikan secara musiman. Ekonomi yang disurvei oleh Reuters memperkirakan 225.000 klaim pengangguran awal minggu lalu.

Dolar melemah setelah data klaim pengangguran awal menunjukkan di pasar tenaga kerja AS telah mereda, serta meredakan kekhawatiran bahwa Federal Reserve akan menaikkan suku bunga lebih agresif tahun depan, sehingga menyebabkan imbal hasil obligasi AS jangka 10 tahun turun setelah mencapai level tertinggi enam minggu di bursa saham pada sesi perdagangan hari sebelumnya, membuat harga emas lebih murah bagi pemegang mata uang asing.

Sehubungan dengan liburan Natal dan Tahun Baru, perdagangan pasar sepi, sedangkan emas berfluktuasi naik. Harga emas sempat mencapai level tertinggi diposisi $1.820,01/ons, dan level terendah di posisi $1.803,53/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup pada $1.814,58/ons.

Strategi Investasi Hari Ini:

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas bergerak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke atas, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek. Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1812.9-1818.9, terapkan stop loss di 1807.9, target di 1822.9-1828.9, level resistansi: 1833.9, level support: 1807.9.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak mengarah keatas, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual diharga tinggi, disarankan Jual di 24.07-24.47, terapkan stop loss di 24.57, target di 23.57-23.97, level resistansi: 24.70, level support: 22.97.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini:

22:45 Indeks Manajer Pembelian (PMI) Chicago AS Bulan Desember

02:00 Jumlah Total Rig Minyak Mingguan AS Hingga Tanggal 30 Desember

04:30 Laporan mingguan posisi Komisi Perdagangan Berjangka Komoditas AS

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Pasar Dalam Korektif Logam Mulia Turun

Analisis Fundamental: 

Menurut situs ‘Paper Gold of China’, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia, Exchange Traded Fund (ETF), terhitung tanggal 28 Desember adalah 918,51 ton, dengan kenaikan sebesar 5,50 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat kenaikan bersih sebesar 10,42 ton pada bulan ini

China mencabut aturan wajid karantina bagi pelancong asing yang datang pada hari Senin, tetapi setelah melonggarkan langkah-langkah pencegahan dan pengendalian epidemi, rumah sakit dan rumah duka menghadapi tekanan besar dari lonjakan infeksi, sempat mendorong harga emas meningkat; tetapi karena kurangnya berita fundamental baru selama minggu liburan, terjadi transaksi teknis di pasar, retracement korektif; dan saham AS turun tanpa henti dalam setahun yang akan segera berakhir, para investor bersiap untuk tahun 2023, dan sebagian pedagang berjangka jangka pendek di pasar logam mulia sedang terjadi aksi jual untuk mengambil keuntungan.

Sementara indeks dolar AS berkorektif di dekat posisi terendah pada sesi perdagangan harian, dan imbal hasil obligasi jangka 10 tahun turun dari level tertinggi lebih dari satu bulan, sehingga membatasi penurunan emas. Investor dapat melihat koreksi di awal tahun baru jika tidak ada perubahan sikap dovish dalam komentar Fed, atau sebagian data ekonomi yang lebih baik.

Harga emas ditutup lebih rendah pada hari Rabu, sempat mencapai level tertinggi di posisi $1.814,35/ons, dan level terendah diposisi $1.796,87/ons pada sesi perdagangan harian. Pada sesi akhir emas spot ditutup di $1.804,01/ons.

Strategi Investasi Hari Ini: 

Pada grafik harian emas, Bollinger Band harga emas menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, harga emas bergerak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 1 jam, harga emas tertekan middle band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 1802.6-1808.6, terapkan stop loss di 1797.6, target di 1812.6-1818.6, level resistansi: 1823.6, level support: 1797.6.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak melebar, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak mengarah ke bawah, Stochastic berada dilevel rendah. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli diharga rendah, disarankan Beli di 23.00-23.41, terapkan stop loss di 22.90, target di 23.51-23.90, level resistansi: 24.37, level support: 22.81.

Informasi dan Acara Penting Hari Ini: 

24:00 Bank Sentral Eropa menerbitkan Buletin Ekonomi

21:30 Jumlah Klaim Pengangguran Awal Mingguan AS Hingga Tanggal 24 Desember

24:00 Inventaris Minyak Mentah EIA Mingguan AS Hingga Tanggal 23 Desember

Catatan:

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (WIB 09:00-18:00).   Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.