Data ADP Tidak Sesuai Ekspektasi, Harga Emas Naik!

Pada hari sebelumnya, harga emas terus melanjutkan koreksi konsolidasi naik. Pada sesi awal, setelah stabil di sekitar 1778 pada pergerakan sideways, selanjutnya menguji kenaikan. Pada sesi tengah, harga emas bergerak hingga mencapai resistensi di sekitar 1783 dan kemudian berfluktuasi turun. Pada sesi akhir, mencoba untuk menguji turun hingga di sekitar 1770 lalu terjadi rebound naik, hanya saja langkah pergerakan kurang cepat. Pasar akhirnya ditutup pada 1786.7.

Analisis Fundamental

Data ADP yang diumumkan AS kurang sesuai dengan ekspektasi pasar, sehingga menyebabkan para investor menurunkan ekspektasi terhadap data Upah Non-Pertanian (NFP) pada Jumat ini. Saat ini, pasar sangat khawatir terhadap inflasi. Sementara harga komoditas terus mengalami kenaikan mencapai harga tertinggi dalam beberapa tahun terakhir ini, meningkatkan kekhawatiran pasar akan inflasi. Sehingga, harga emas masih berfluktuasi dan menunggu panduan yang lebih jelas dari data yang akan diumumkan.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, sejak harga emas mencapai level tertinggi pada bulan Agustus tahun lalu, hingga sekarang, secara keseluruhan masih berada di dalam kurun pergerakan koreksi menurun, panjangnya waktu koreksi ini masih belum dapat dipastikan. Sementara, penembusan ke bawah middle band yang sudah terjadi berkali-kali belum mampu mendorong sentimen bearish pada harga emas. Ditambah dengan harga emas yang mencapai garis support pada tren mengakibatkan rebound yang menguntungkan. Sehingga, setidaknya ekspetasi pasar terhadap harga emas untuk menantang menuju ke level lebih tinggi masih lebih besar.

Pada grafik harian, sebelumnya harga emas menguji turun lagi pada struktur bentuk N di sekitar 1677 dan membentuk struktur double bottom. Setelah itu, terjadi rebound hingga menembus middle band yang sangat menguntungkan bagi harga emas. Ditambah dalam beberapa hari ini terjadi fluktuasi di sekitar area middle band bahkan dapat mempertahankan kestabilan. Berdasarkan hal di atas, untuk menguji kenaikan ke level yang lebih tinggi, tentu diperlukan penembusan di posisi 1800 terlebih dahulu.

Pada grafik 4 jam, pertama, jika menetapkan harga di sekitar 1959 sejak awal tahun sebagai titik awal pergerakan, maka saat ini berada dalam struktur koreksi 4 gelombang, dan batas resistensi yang berada di sekitar 1802 akan menjadi batas yang akan merusak struktur ini. Sehingga, jika gagal maka akan mengakhibatkan penyusunan ulang struktur harga.

Kedua, sejak harga emas rebound di sekitar 1677, terbentuk strukrtur reversed head and shoulders selama periode tersebut. Selanjutnya, meneruskan tindak lanjut rebound tajam menuju ke level lebih tinggi. Namun tidak menunjukkan ruang pergerakan struktur yang seimbang melainkan memberikan tekanan. Selanjutnya, menunggu perubahan dari konsolidasi bagian kanan. Berdasarkan harga emas saat ini, jika pihak bullish mampu menembus 1802 sudah termasuk sukses. Sementara pihak bearish perlu mendorong harga emas untuk menembus ke bawah posisi 1723, hal ini baru bisa dikategorikan sukses. Ketidakseimbangan pada grafik memberikan keuntungan yang lebih banyak terhadap pihak bullish.

Terakhir, berdasarkan analisis yang lebih rinci, jika menetapkan pergerakan yang dimulai dari posisi 1723, disini sebelumnya telah muncul struktur 5 gelombang. Setelah mengalami koreksi kemudian menguji kenaikan hingga mencapai level rebound tertinggi sebelumnya, sehingga masih memiliki harapan untuk menembus ke level yang lebih tinggi dari sebelumnya. Oleh karena itu, pasar terus memperhatikan apakah dapat menembus dengan sukses atau tidak. Disarankan kepada para investor agar tetap berhati-hati dalam memilih arah sebelum adanya panduan dari data Upah Non-Pertanian (NFP).

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1796.0-1802.0, terapkan stop loss di 1807.0, target di 1780.0-1789.0, level resistensi: 1802.0, level support: 1765.0.

Data Penting Malam Ini

19:00  Pengumuman Keputusan Suku Bunga, Risalah Pertemuan, dan Laporan Kebijakan Moneter Oleh Bank Sentral Inggris Bulan Mei

19:30  Jumlah PHK Challenger AS Bulan April

20:30  Klaim Tunjangan Pengangguran Awal AS Minggu Lalu

04:00 [dini hari] Pengumuman Laporan Stabilitas Keuangan AS Oleh The Fed

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Dolar AS & Imbal Hasil Obligasi AS Melemah, Harga Emas Rebound

Analisis Fundamental

Menurut situs Paper Gold of China, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia Exchange Traded Fund (ETF) terhitung tanggal 6 Mei adalah 1019,33 ton, naik 1,13 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat pengurangan bersih sebesar 20,46 ton dalam bulan ini.

Menteri Keuangan AS Janet Yellen mengklarifikasi komentarnya tentang menaikan suku bunga.” masih tetap gagal mendorong emas menembus angka $1.800, ini menunjukan akan menjadi resistensi psikologis yang sangat kuat. Pasar emas tampaknya menghiraukan pernyataan Janet Yellen kemarin, dan melihat fakta bahwa Fed mungkin tidak dalam posisi untuk menaikkan suku bunga pada saat ini, namun pernyataan tentang suku bunga masih membayang-bayangi pasar.

Karena penurunan dolar AS dan imbal hasil obligasi AS jangka menengah dan panjang, dan pejabat Fed terus berusaha untuk meredakan risiko kenaikan inflasi, emas spot naik hampir $8 perdagangan pada hari Rabu, dan akhirnya ditutup pada $1.786,67 per ons.

Strategi Investasi Hari Ini

Pada grafik harian emas, Bollinger Bands harga emas menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga emas menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli di harga rendah, disarankan Beli (Buy) di 1768.0-1779.0, terapkan stop loss di 1766.0, target di 1784.0-1792.0, level resistensi: 1806.1, level support: 1757.7.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak mengarah keatas, Stochastic membentuk Death Cross; Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli di harga rendah, disarankan Beli (Buy) di 25.90-26.30, terapkan stop loss di 25.80, target di 26.40-26.80, level resistensi: 27.19, level support: 25.60. 

Informasi dan Acara Penting Hari Ini                             

16:30 Nilai Akhir Indeks Manajer Pembelian (PMI) Jasa Inggris Bulan April

17:00 Tarif Bulanan Penjualan Ritel Zona Euro Bulan Maret (%)

 19:00 Suku Bunga Acuan Bank Sentral Inggris Bulan Mei (%)

19:30 Pengurangan Tenaga Kerja Challenger As Bulan April (Puluhan Ribu)

20:30 Klaim Pengangguran Awal Mingguan As Hingga Tanggal 1 Mei (Puluhan Ribu)

16:00 Bank Sentral Eropa Merilis Buletin Ekonomi

19:00 Bank Of England Mengumumkan Resolusi Suku Bunga, Risalah Rapat Dan Laporan Kebijakan Moneter

 04:00 Am, The Fed Mengumumkan Laporan Stabilitas Keuangan

Catatan

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (HKT10:00-19:00). Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Manfaatkan Turunnya Harga Emas untuk Memperkuat Posisi Anda

Emas naik 0,2% menjadi $1.779,10 per ons setelah emas ditutup lebih rendah kemarin yang terjadi karena komentar dari Janet Yellen. Menteri Keuangan dan mantan Ketua The Fed tersebut menyarankan agar bank sentral dapat menaikkan suku bunga untuk mencegah ekonomi dari overheating.

Namun, beliau kemudian mengklarifikasi komentarnya dengan mengatakan bahwa beliau tidak mengantisipasi atau merekomendasikan kenaikan suku bunga. Menurutnya, inflasi bukanlah masalah yang berkelanjutan bagi perekonomian saat pulih dari pandemi.

Emas terlihat sedikit suram akhir-akhir ini. Setelah mengalami kenaikan sebesar 24,5% pada tahun 2020, harga emas terhadap dolar telah turun 6% sejak awal tahun. Harga emas floating pada area 1.780 dolar per ons.

Dibandingkan dengan rekor harga tertinggi pada 6 Agustus 2020 di 2.067 dolar, emas pun turun 14%. Perlu dicatat, bagaimanapun juga, penurunan harga emas terhadap Euro kurang signifikan, emas turun 4,5% sejak awal tahun.

Emas betul-betul menderita secara langsung dari naiknya suku bunga riil di Amerika Serikat (tingkat nominal dikurangi inflasi). Emas telah jatuh ke angka terendah dalam sejarah, yaitu dibawah -1% pada akhir musim panas lalu.

Dengan latar belakang prospek ekonomi yang membaik saat rencana dukungan dan vaksinasi dirilis, imbal hasil obligasi 10 tahun di AS telah meningkat dari 0,9% pada akhir tahun 2020 menjadi 1,6% pada hari ini. Pada saat yang sama, tekanan inflasi tetap terkendali di seluruh Atlantik pada awal tahun ini.

“Semakin positif imbal hasil riil yang ditawarkan oleh obligasi pemerintah federal AS, semakin menutupi kebutuhan untuk investasi bebas risiko dan membuat investasi emas kurang menarik” kata ekonom Véronique Riches-Flores.

Sebagai aset anti-krisis yang sangat baik, emas mengalami penurunan minat dari investor terhadap risiko, yang tercermin dalam rekor harga tertinggi saat ini di pasar ekuitas. Emas juga menderita persaingan dari jenis-jenis komoditas logam.

Sumber Grafik: Tradingview 05.05.2021

Strategi Emas dan Forex untuk Investasi di Pasar Eropa

Saran untuk Para Investor

Setelah pasang posisi, apabila pergerakan tidak mengikuti arah posisi yang telah diambil kemudian mengalami koreksi dan semakin mendekati harga masuk posisi, maka disarankan menutup posisinya untuk menghindari kerugian.

1. Strategi Emas

Poin Pembelian: Jika menembus di atas (1790) bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi beli, terapkan stop loss (SL) sebesar $3, dan target take profit (TP) pada (1798/1802/1805)

Poin penjualan: Jika harga turun menembus (1786), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar $5 dan target take-profit (TP) pada (1778/1775/1772)

2. Strategi GBPUSD

Poin pembelian: Jika menembus di atas (1.3903), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 16 poin dan target take-profit (TP) pada (1.3953/1.3973/1.3993).

Poin penjualan: Jika harga turun menembus (1.3883), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 16 poin dan target take-profit (TP) pada (1.3853/1.3833/1.3813).

Apabila setelah pukul 15:30 Waktu Indonesia Barat, harga pasar GBPUSD naik dan tidak dapat menembus (1.3903), saat pergerakan pasar tidak dapat naik lebih tinggi lagi maka dapat mencari titik koreksi untuk mengambil posisi Jual (Sell) dengan menetapkan stop-loss (SL) sebesar 18 poin. Setelah mendapatkan profit, segera menutup posisi Anda.

Apabila setelah pukul 15:30 Waktu Indonesia Barat, harga pasar turun dan tidak dapat menembus angka di atas atau terjadi false breakout, saat pergerkaan pasar tidak dapat menembus turun lebih rendah dan dengan jelas terjadi koreksi harga, maka dapat mencari titik koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy) dengan menetapkan stop-loss (SL) sebesar 18 poin. Setelah mendapatkan profit, segera menutup posisi Anda.

3. Strategi EURUSD

Poin pembelian: Jika menembus di atas (1.2008), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 13 poin dan target take-profit (TP) berada di (1.2033/1.2043/1.2053).

Poin penjualan: Jika turun dan menembus (1.1993), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 13 poin dan target take-profit (TP) berada di (1.1853/1.1843/1.1833).

Apabila setelah pukul 15:00 Waktu Indonesia, harga naik namun masih tidak dapat menembus target EURUSD (1.2008), saat pergerakan pasar tidak dapat naik lebih tinggi lagi maka dapat mengambil posisi Jual (Sell) dengan menetapkan stop-loss (SL) sebesar 18 poin. Setelah mendapatkan profit, segera menutup posisi Anda.

Apabila setelah pukul 15:00 Waktu Indonesia Barat, harga pasar turun dan tidak dapat menembus angka di atas atau terjadi false breakout, saat pergerakan pasar tidak dapat menembus turun lebih rendah dan dengan jelas terjadi koreksi harga, maka dapat mencari titik koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy) dengan menetapkan stop-loss (SL) sebesar 18 poin. Setelah mendapatkan profit, segera menutup posisi Anda.

4. Strategi USDJPY

Poin pembelian: Pada (109.43), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (109.63/109.73/109.83).

Poin penjualan: Pada (109.33), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (109.03\108.93\108.83). 

5. Strategi USDCAD

Poin pembelian: Pada (1.2280), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 16 poin dan target take-profit (TP) berada di (1.2313/1.2333/1.2353).

Poin penjualan: Pada (1.2258), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (1.2243/1.2233/1.2223).

6. Strategi USDCHF

Poin pembelian: Pada (0.9143), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.9163/0.9173/0.9183).

Poin penjualan: Pada (0.9131), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.9103/0.9093/0.9083).

7. Strategi AUDUSD

Poin pembelian: Pada (0.7743), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 16 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.7763/0.7773/0.7783).

Poin penjualan: Jika turun dan harga menembus (0.7713), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 13 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.7683/0.7673/0.7663).

8. Strategi NZDUSD

Poin pembelian: Pada (0.7229), bisa mencari koreksi untuk mengambil posisi Beli (Buy), terapkan stop-loss (SL) sebesar 10 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.7253/0.7263/0.7273).

Poin penjualan: Pada (0.7190), bisa mencari rebound untuk mengambil posisi Jual (Sell), terapkan stop-loss (SL) sebesar 13 poin dan target take-profit (TP) berada di (0.7163/0.7153/0.7143).

Perhatikan baik-baik strategi di atas, posisi take profit (TP) 1, 2, dan 3, jika harga tidak dapat menembus secara efektif, maka segera ambil posisi jual (jika tidak dapat secara efektif menembus turun maka segera ambil posisi beli). Terapkan stop loss (SL) sebesar 18-23 poin sudah cukup, setelah mendapatkan profit boleh tutup posisi. Cepat masuk dan keluar dari pasar. Ketika perubahan pasar sudah dikonformasi, dapat ubah stop loss dan untuk mendapatkan profit hingga 30-70 poin bukanlah masalah besar.

Strategi untuk Mengeksekusi Posisi

  • Menggunakan prioritas dari waktu ke waktu, disarankan untuk membuka posisi berdasarkan produk yang terpenting. Secara teori, kecuali untuk hari khusus seperti data Upah Non-Pertanian (NFP) di Amerika Serikat, waktu acuan setiap komoditas tidak seragam. Ada waktu yang cukup untuk memperhatikan strategi dari setiap komoditas. Apakah strategi tersebut memenuhi persyaratan untuk membuka posisi.
  • Untuk mendapatkan keuntungan setiap harinya, jangan hanya fokus pada 1 komoditas, tetapi terapkan strategi untuk semua produk yang memenuhi syarat untuk melakukan pembukaan posisi. Hanya dengan cara ini kita dapat mencapai keuntungan yang besar dan juga dapat melindungi nilai dari risiko.
  • Investasi terbesar dalam pengendalian risiko modal yaitu dengan hanya menggunakan 10% dari modal. Menggunakan modal untuk investasi dengan dialokasikan secara merata sesuai dengan sejumlah strategi, dengan demikian investor tidak akan kehilangan kesempatan potensi dari pasar dan juga dapat melakukan lindung nilai untuk mengurangi risiko secara keseluruhan.

Opini Inflasi oleh Yellen Membuat Harga Emas Kembali Tanpa Hasil Lagi!

Pada hari sebelumnya, harga emas melemah sehingga bergerak turun. Pada sesi awal hingga tengah, terus berfluktuasi turun untuk menyesuaikan. Pada sesi akhir, setelah stabil di sekitar 1780 pada pergerakan sideways, melakukan pengujian naik di sekitar 1799, kemudian melanjutkan pengujian turun hingga mendapatkan support di sekitar 1770, lalu terjadi rebound tipis. Pasar akhirnya ditutup pada 1778.6.

Analisis Fundamental

Penegasan kembali sikap dovish The Fed pada minggu lalu membuat keraguan pasar yang telah ada. Sementara, Data ISM minggu ini yang sedikit lebih rendah dari ekspetasi optimis mengalami perubahan karena perkataan Yellen. Para investor pasar menjadi semakin skeptis bahwa The Fed akan mempercepat penurunan QE. Dari ekspetasi ini, harga emas berhenti mengambil keuntungan pada hari sebelumnya, dan menunggu panduan dari data Non-Pertanian AS.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, sejak harga emas mencapai level tertinggi pada bulan Agustus tahun lalu, hingga sekarang masih menguji turun dalam channel dasar dengan waktu penyesuaian yang pas. Sementara, penembusan ke bawah berkali-kali oleh middle band kurang mampu membangkitkan harga emas. Ditambahkan dengan garis support pada tren rendah yang berangkaian membentuk support dan rebound yang bagus. Sehingga, setidaknya ekspetasi pasar masih lebih besar terhadap harga emas yang menantang menuju ke level lebih tinggi.

Pada grafik harian, sebelumnya harga emas menguji turun lagi pada struktur bentuk N di sekitar 1677 dan membentuk struktur double bottom. Kemudian terjadi rebound hingga menembus middle band lalu menunjukkan kondisi yang bagus. Ditambahkan, beberapa hari ini terjadi fluktuasi di sekitar middle band sehingga dapat mempertahankan kestabilan. Dengan menguji kenaikan level yang lebih tinggi berdasarkan hal diatas, tentu perlu adanya breakout di 1800 terlebih dahulu.

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kita pernah pengatakan bahwa struktur ini terbentuk lebih rumit, tetapi dari sisi teori, struktur ini juga lebih jelas. Pertama, jika harga emas dapat menembus posisi 1800 (atau menembus posisi kuat di 1802) maka tren bullish akan semakin menguat. Setidaknya, akan ada area untuk melakukan transaksi di sekitar titik tinggi.

Kedua, jika harga emas tidak dapat menembus posisi 1800, maka harus terus perhatikan perubahan konsolidasi saat ini. Setidaknya dapat menembus posisi 1752 (atau di sekitar 1750), dengan ini dapat meningkatkan sentimen pada bear dan mendorong untuk tindak lanjut ke sekitar posisi 1723. Karena posisi ini lumayan jauh dari harga saat ini, maka dibutuhkan panduan dari berita yang mendadak untuk mencapai posisi ini. Sehingga, untuk saat ini terus perhatikan kemungkinan yang pertama.

Meneruskan pengujian naik dari hari perdagangan sebelumnya, harga emas mencoba menembus di 1800, namun tidak ada hasil. Setelah itu, harga emas lebih banyak menindaklanjuti pengoreksian sebab akumulasi biaya pihak bullish masih kurang mencukupi, sehingga pengoreksian di sini lebih banyak tertuju pada perubahan biaya. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor agar tetap sabar, dapat menunggu hingga adanya konfirmasi terjadinya penembusan baru selanjutnya melakukan transaksi yang lebih stabil!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1767.0-1773.0, terapkan stop loss di 1762.0, target di 1780.0-1789.0, level resistensi: 1802.0, level support: 1765.0.

Data Penting Malam Ini

20:15  Jumlah Pekerja Pada ADP AS Bulan April

22:00  Indeks IMP Non-Manufaktur ISM AS Bulan April

22:30  Perubahan Persediaan Minyak Mentah EIA AS Minggu Lalu

21:30  Penyampaian Pidato Oleh Ketua The Fed Chicago, Charles Evans

23:00  Penyampaian Pidato Oleh Ketua The Fed Boston, Eric Rosengren

24:00  Penyampaian Pidato Oleh Ketua The Fed Cleveland, Loretta Mester, di Acara Online Klub Ekonomi Boston

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Dolar AS & Imbal Hasil Obligasi AS Naik, Harga Emas Mengalami Koreksi

Analisis Fundamental

Menurut situs Paper Gold of China, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia Exchange Traded Fund (ETF) terhitung tanggal 5 Mei adalah 1018,2 ton, setara dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat pengurangan bersih sebesar 20,46 ton dalam bulan ini.

Emas naik tajam setelah adanya pernyataan dovish dari Federal Reserve pada pekan lalu, kemudian pada Selasa awal, imbal hasil obligasi AS menurun dan mendorong harga emas naik sempat mencapai $1.798,88 per ons. Dalam pidato Menteri Keuangan Amerika Serikat Janet Yellen mengatakan perlunya menaikkan suku bunga untuk mencegah ekonomi overheating.

Setelah pidatonya, imbal hasil riil dan dolar AS naik, emas spot mendapat tekanan dan merosot lebih dari 1%, sehingga harga emas melemah pada hari Selasa, mencapai level rendah baru $1.770,69 per ons, dan emas spot akhirnya ditutup pada $1.778,58 dolar AS per ons. Fokus pasar emas saat ini lebih bergantung pada apakah bank sentral global, termasuk Fed, akan mempertahankan suku bunga mendekati nol, dan prospek pemulihan ekonomi akan membatasi terhadap permintaan aset lindung nilai.

Strategi Investasi Hari Ini

Pada grafik harian emas, Bollinger Bands harga emas menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga emas menyempit, Stochastic membentuk Death Cross; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah ke bawah, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual di harga tinggi, disarankan Jual (Sell) di 1784.7-1795.7, terapkan stop loss di 1797.7, target di 1771.7-1779.7, level resistensi: 1805.0, level support: 1752.5.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak menyempit, Stochastic membentuk Golden Cross; Pada grafik 4 jam, harga perak berada di support middle band pada Bollinger Band, Stochastic membentuk Death Cross; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak mengarah ke bawah, Stochastic membentuk Golden Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Jual di harga tinggi, disarankan Jual (Sell) di 26.59-26.99, terapkan stop loss di 27.09, target di 26.09-26.49, level resistensi: 27.23, level support: 25.59. 

Informasi dan Acara Penting Hari Ini                                                     

20:15 Perubahan Tenaga Kerja Upah Non-Pertanian ADP (Apr) (Puluhan Ribu)

22:00 Indeks Manajer Pembelian (PMI) Non-Manufaktur Ism As Bulan April

22:30 Perubahan Inventori Minyak Mentah EIA Mingguan As Hingga Tanggal 30 April (Puluhan Ribu Barel)

21:30 Pidato Presiden Fed As Chicago Evans Mengenai Kemungkinan Arah Kebijakan Moneter Di Masa Mendatang Pada Konferensi Heyman Minsky Ke-29 Yang Diselenggarakan Oleh Bad Levi Institute For Economic Research.

23:00 Pidato Anggota Fomc Rosengren Mengenai Kemungkinan Arah Kebijakan Moneter Di Masa Mendatang Yang Diselenggarakan Oleh Carroll School Of Management Di Boston College Online

00:00 Am, Pidato Anggota Fomc Mester Dalam Acara Online Boston Economic Club

Catatan

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (HKT10:00-19:00). Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.

Hang Seng Index HKK50 pada Minggu Ini Disarankan untuk Masuk Posisi Buy di Harga Rendah

Selama libur Hari Buruh China, Bursa Efek Hong Kong masih tetap buka. Meskipun tanggal 1 May adalah hari libur nasional di China, akan tetapi karena di Wilayah Administratif Khusus Hong Kong bukanlah hari libur nasional, maka Bursa Efek Hong Kong masih tetap buka.

Karena kekurangan dukungan dana dari China, maka jumlah transaksi di pasar saham Hongkong mengalami penurunan selama liburan di China. Tanpa ada pemasukan dana baru, Indeks Hang Seng pasar saham Hongkong juga ikut turun. Indeks Hang Seng HKK50 sempat turun hampir 1,000 poin dalam dua hari liburan nasional.

Pergerakan pasar ini menunjukan trennya berlawanan dengan saham-saham AS yang sedang naik tajam. Maka dapat dikatakan kenaikan akan cukup sulit tanpa pemasukan dana dari china.

Ini juga menunjukkan bahwa penurunan saham Hong Kong belum cukup besar untuk mendorong penurunan lebih lanjut. Ketika liburan China berakhir, daya beli yang terakumulasi akan sangat besar. Selain itu, saham Hong Kong yang telah turun akan lebih menarik bagi investor China, sehingga dapat diprediksi Hang Seng Index HKK50 akan naik kembali ke atas 29.000 poin dengan mudah.

Taktik trading

Setiap koreksi HKK50 yang telah stabil adalah peluang baik untuk masuk posisi Beli (Buy) di harga rendah. Setelah profit, majukan Stop Loss (SL) untuk menjaga keamanan dana dan mendapatkan keuntungan yang lebih besar. Jika terkena Stop Loss (SL), maka kita bisa memperhatikan koreksi berikutnya, dan dapat terus mengambil posisi Beli (Buy) di harga rendah untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar.

Analisis Teknikal

Poin Pembelian pertama: Setelah pembukaan pada hari Rabu, jika pasar mengalami gap up, Anda dapat masuk posisi Beli (Buy) di harga rendah. Terapkan Stop-loss sebesar 80 pips. Jika terkena stop-loss, perhatikan poin pembelian kedua. Target untuk Buy 1: target pertama (28968), target kedua (29166), target ketiga (29308), dan target keempat (29413).

Poin penjualan kedua: Jika turun tidak menembus (28000), cari titik penurunan jenuh dan lakukan Beli (Buy). Stop-loss sebesar 80 poin, bila terkena stop-loss perhatikan poin pembelian ketiga. Target untuk Buy 2 : target pertama (28815), target kedua (28968), target ketiga (29166), dan target keempat (29308).

Poin penjualan 3: Jika turun tidak menembus (27850), cari titik penurunan yang telah lemah dan lakukan Beli (Buy). Stop-loss sebesar 80 poin. Jika terkena stop-loss perhatikan poin pembelian ke empat. Target untuk Buy 3 : target pertama (28676), target kedua (28815), target ketiga (28968), dan target ketiga (29166).

Jika turun menembus di bawah (27850), tidak disarankan untuk masuk posisi Jual (Sell), tetapi Anda dapat menunggu dengan sabar hingga harga kembali ke (27850) dengan stabil dan terus melakukan posisi Beli (Buy).

Strategi ini berlaku selama satu minggu.

DXY Rebound Dikarenakan oleh Data Fundamental yang Mendukung

Dolar AS telah menguat sejak Jumat lalu. Data AS yang kuat telah memunculkan kembali minat pasar terhadap Dolar. Dolar mencatatkan kinerja harian terbaiknya dalam hampir dua bulan.

Tidak hanya pendapatan rumah tangga yang naik 21,1%, dimana angka ini di atas ekspektasi, tetapi data final bulan April dari indeks sentimen konsumen University of Michigan berada di level 88. Ini adalah level tertinggi sejak dimulainya pandemi dan ini menunjukkan bahwa tingkat konsumsi masyarakat Amerika akan meningkat secara signifikan dalam bulan-bulan mendatang.

Ini adalah poin yang sangat positif, terlebih ketika Anda menganggap bahwa konsumsi rumah tangga menyumbang 67% dari total PDB Amerika Serikat.

Indikator ekonomi lain yang turut mendukung adalah indeks PMI Chicago, yang naik ke level 72,1 pada April. Ini merupakan level tertingginya setelah lebih dari 37 tahun. Hal ini mengindikasikan bahwa terjadi akselerasi yang kuat dalam aktivitas sektor manufaktur di bulan April.

Semua ini tentu saja merupakan berita yang baik bagi kenaikan harga beli dari Dolar AS, seperti seolah-olah kekuatan dari pemulihan ekonomi sudah dikonfirmasi, Bank Sentral Amerika Serikat mungkin tidak punya pilihan selain menaikkan suku bunga lebih cepat dari perkiraan, yang seharusnya dapat mendukung Dolar.

Inilah mengapa data ketenagakerjaan Amerika Serikat pada April, yang akan dirilis pada Jumat ini, akan diperhatikan secara seksama dan cermat oleh pasar. Para analis mengekspektasikan akan ada lebih dari 1 juta pekerjaan tercipta pada bulan lalu.

Dari sisi analisis teknikal, pandangan dari DXY kembali bullish pada Jumat malam. Hal ini terjadi setelah pola “morning star” terbentuk pada time unit harian. Pola pembalikan bullish dalam candlestick Jepang tidak terbentuk dimana saja. Hal ini dikarenakan pola tersebut terbentuk setelah DXY jatuh dari grafik bullish miringnya melalui titik rendah pada Januari dan Februari.

Kombinasi dari rebound pada grafik miring dan pola morning star menawarkan pandangan yang bullish untuk dolar. Namun, pandangan ini dapat diperkuat jika titik resistance menembus 91,41. Tembusnya resistance tersebut akan membentuk pola pembalikan “inverted head and shoulders” yang bullish dalam time unit 4 jam.

Pandangan bullish saat ini tidak akan berlaku jika terjadi pullback dibawah titik terrendah pada hari Jumat di 90,40 poin.

Sumber Grafik: Tradingview 04.05.2021

Data Manufaktur ISM AS Kurang Ideal, Apa Harga Emas Dapat Menembus Naik?

Pada hari sebelumnya, harga emas naik pesat. Pada sesi awal, harga emas stabil di sekitar 1767 kemudian secara perlahan mulai naik. Pada sesi tengah, berkonsolidasi naik hingga mencapai di sekitar 1781 dan mendapatkan batas resistansi. Pada sesi akhir, mengalami koreksi kecil lalu kembali melanjutkan kenaikannya hingga sekitar 1798 lalu tidak dapat melanjutkan kenaikan. Pasar akhirnya pasar ditutup pada 1792.8.

Analisis Fundamental

Data IMP Manufaktur ISM yang diumumkan oleh AS tercatat sebesar 60,7. Sedikit lebih rendah dari ekspektasi optimis terhadap pandangan ekonomi AS, tentu saja ditambah dengan kekhawatiran inflasi, hal ini mendorong harga emas untuk naik.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, harga emas secara keseluruhan berada dalam struktur pergerakan koreksi turun. Saat ini, setelah mendapatkan support dari koreksi di sekitar area dasar terjadi rebound. Selain itu, dengan terkonfirmasinya koreksi pada harga emas, hal ini memiliki harapan untuk persiapan pengujian menuju ke level yang lebih tinggi.

Pada grafik harian, harga emas sebelumnya pernah menembus ke bagian bawah tetapi perkembangannya terbatas. Setelah membentuk strutktur bentuk N, hal ini menghapus ekspektasi terjadinya pelemahan. Kemudian terus melanjutkan rebound  hingga menembus middle band pada minggu ini (garis middle band saat ini berada di sekitar garis support), sehingga memiliki harapan untuk menarik perhatian para investor bullish untuk menindaklanjuti tantangan menuju ke level yang lebih tinggi.

Demikian, dengan stabilnya fluktuasi harga emas saat ini yang berada di sekitar middle band menunjukkan tren pengujian naik. Jika dapat menembus batas posisi 1800 akan memiliki harapan untuk menantang menuju ke level yang lebih tinggi.

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kita pernah pengatakan bahwa struktur ini terbentuk lebih rumit, tetapi dari sisi teori, struktur ini juga lebih jelas. Pertama, jika harga emas dapat menembus posisi 1800 (atau menembus posisi kuat di 1802) maka tren bullish akan semakin menguat. Setidaknya, akan ada area untuk melakukan transaksi di sekitar titik tinggi.

Kedua, jika harga emas tidak dapat menembus posisi 1800, maka harus terus perhatikan perubahan konsolidasi saat ini. Setidaknya dapat menembus posisi 1752 (atau di sekitar 1750), dengan ini dapat meningkatkan sentimen pada bear dan mendorong untuk tindak lanjut ke sekitar posisi 1723. Karena posisi ini lumayan jauh dari harga saat ini, maka dibutuhkan panduan dari berita yang mendadak untuk mencapai posisi ini (dilihat dari pergerakan grafik, panduan saat ini tidak terlalu besar). Sehingga, untuk saat ini terus perhatikan kemungkinan yang pertama.

Kemarin, di bawah dorongan dari data ekonomi, harga emas naik hingga mencapai titik rebound tertinggi sebelumnya, lalu koreksi akibat batas resistansi. Selanjutnya, pengaruh dari data ADP dan Upah Non-Pertanian (NFP) akan lebih besar. Sehingga, kita harus tetap berhati-hati adanya kemungkinan data ekonomi mengubah arah struktur. Disarankan untuk para investor agar terus berhati-hati dalam menindaklanjuti perkembangan pengujian naik emas saat ini, dapat menunggu hingga adanya konfirmasi terjadinya penembusan baru selanjutnya melakukan transaksi yang lebih stabil!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1780.0-1786.0, terapkan stop loss di 1775.0, target di 1793.0-1802.0, level resistensi: 1802.0, level support: 1780.0.

Data Penting Malam Hari Ini

20:30 Neraca Perdagangan Kanada Bulan Maret (Ratusan Juta Dolar Kanada)

20:30 Neraca Perdagangan AS Bulan Maret (Ratusan Juta Dolar AS)

22:00 Pemesanan Pabrik (Bulan ke Bulan) AS Bulan Maret

22:00 Nilai Akhir Pemesanan Barang Tahan Lama (Bulan ke Bulan) AS Bulan Maret

04:30 AM Perubahan Persediaan Minyak Mentah API Mingguan AS Hingga Tanggal 30 April (Puluhan Ribu Barel)

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Dolar AS dan Imbal Hasil Obligasi Melemah, Harga Emas Melonjak

Analisis Fundamental

Menurut situs Paper Gold of China, jumlah perdagangan pada bursa pertukaran emas terbesar di dunia Exchange Traded Fund (ETF) terhitung tanggal 04 Mei adalah 1018.2 ton, naik 1.16 ton dibandingkan dengan hari sebelumnya, dan tercatat pengurangan bersih sebesar 20,46 ton dalam bulan ini.

Karena pertumbuhan Aktivitas produksi manufaktur AS bulan April melambat, perekonomian tidak sesuai dengan yang diharapkan, yang menunjukan bahwa langkah-langkah pelonggaran kebijakan akan tetap dipertahankan. Dolar AS dan imbal hasil obligasi AS melemah pada hari Senin, serta stimulus fiskal dan moneter yang terus mendorong harga emas dan perak naik lebih tinggi.

Emas spot sempat naik hampir $ 30 pada perdagangan harian, mencapai level tertinggi baru sejak 25 Februari menjadi $ 1.797,78 per ounce Perak naik 4,16% menjadi 26,977 dolar AS per ounce, kenaikan terbesar dalam perdagangan harian sejak 1 Februari, dan harga emas spot akhirnya ditutup pada 1.792,81 dolar AS per ounce.

Strategi Investasi Hari Ini

Pada grafik harian emas, Bollinger Bands harga emas mengarah keatas, Stochastic membentuk Golden Cross. Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga emas melebar, Stochastic berada dilevel tinggi; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga emas mengarah keatas, Stochastic membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli di harga rendah, disarankan Beli (Buy) di 1774.5-1785.6, terapkan stop loss di 1772.5, target di 1790.5-1798.5, level resistensi: 1817.9, level support: 1766.5.

Pada grafik harian perak, Bollinger Band harga perak mengarah keatas, Stochastic membentuk Golden Cross; Pada grafik 4 jam, Bollinger Band harga perak melebar, Stochastic membentuk Death Cross; Pada grafik 1 jam, Bollinger Band harga perak mengarah ke atas, Stochastic membentuk membentuk Death Cross. Terdapat konsolidasi koreksi untuk jangka pendek.

Strategi hari ini adalah Beli di harga rendah, disarankan Beli (Buy) di 26.22-26.63, terapkan stop loss di 26.12, target di 26.72-27.12, level resistensi: 27.65, level support: 26.00. 

Informasi dan Acara Penting Hari Ini

09:30 Neraca Perdagangan Dan Jasa Australia Bulan March

12:30 Pernyataan Suku Bunga RBA Australia

16:30 Nilai Akhir Indeks Manajer Pembelian (PMI) Manufaktur Inggris Bulan April

20:30 Neraca Perdagangan Kanada Bulan Maret (Ratusan Juta Dolar Kanada)

20:30 Neraca Perdagangan AS Bulan Maret (Ratusan Juta Dolar AS)

22:00 Pemesanan Pabrik (Mom) AS Bulan Maret

22:00 Nilai Akhir Pemesanan Barang Tahan Lama (Mom) AS Bulan Maret

04:30 AM Perubahan Simpanan Minyak Mentah API Mingguan AS Hingga Tanggal 30 April (Puluhan Ribu Barel)

Catatan

Informasi rekomendasi operasi hari ini berlaku untuk waktu sistem GMT 02:00-11:00 (HKT10:00-19:00). Untuk rekomendasi operasi pasar malam, pelanggan dapat merujuk pada analisis pasar malam.